KPU OKU SELATAN SIAP TERIMA PENDAFTARAN CALON BUPATI DAN WAKIL BUPATI.

By August 26, 2024 12:56

KPU OKU SELATAN SIAP TERIMA PENDAFTARAN CALON BUPATI DAN WAKIL BUPATI.

Terhitung mulai hari besok, Selasa, 27 Agustus hingga Kamis, 29 Agustus 2024, KPU Kabupaten/ Kota dan Provinsi di seluruh Indonesia akan membuka pendaftaran bagi Calon Bupati/ Wakil Bupati serta Gubernur dan Wakil Gubernur. KPU Kabupaten OKU Selatan pun menyatakan siap menerima para calon Bupati dan Wakil yang akan berkontestasi dalam Pemlihan Kepala Daerah Serentak 2024.

File dokumen

Pengumuman Pendaftaran Calon Bupati dan Wakil Bupati OKU Selatan

Sumber: diskominfo OKU selatan

By August 26, 2024 12:56

PETA OKU SELATAN